Wednesday, August 22, 2012

Tetap Membara

Posted by wahyu cahyani at 8:29 PM
Aku... aku adalah salah satu dampok insadha 2012. Meski kini sudah menjadi kenangan, aku ingin mengenangnya lewat tulisan ini... Kami ber-44 adalah DAMPOK. Pendamping kelompok memiliki peranan untuk mendampingi, membimbing dan membantu mahasiswa baru untuk mengenal lingkungan kampus baru. Jujur, itu bukan tugas yang ringan.. Banyak yang dikorbankan, Waktu? Jelas... Kami berdinamika selama kurang lebih 3 bulan. Kadang aku jenuh, bosan, lelah.. tapi,,, itu semua kini hanyalah kenangan.. dan aku senang selalu mengenangnya. Tenaga dan pikiran juga diperlukan. Kami berusaha untuk mempelajari materi yang akan disampaikan kepada mahasiswa baru. Mengolahnya dalam dinamika, memperdalamnya lewat berbagai games. Aku senang, aku sedih, aku kecewa, aku lelah, aku ..... kangen,,, kangen akan dinamika itu semua... kangen dengan orang-orang yang luar biasa.. orang-orang yang menjadi inspirasiku. mereka tidak akan pernah bisa tergantikan... :'( Hap, semua itu sudah aku lewati.. Senaaaaang dan legaaa... saat tugas itu bisa aku lakukan dengan maksimal.. Apa yang aku korbankan tak pernah aku ingat. Aku... mendapat banyaaak hal, banyaaak pengalaman.. dan banyaaak mengenal pribadi yang uniik... :D pribadi yang gokil, cerewet, ngeselin, nyebelin, ... Dampok Insadha 2012... Tetap Membara... Kami ingin sellalu membara di tengah badai hujan yang terus ada... Kami ingin selalu semangat di tengah rasa lelah dan penat yang kami rasakan... 
Kebersamaan kami sebelum BERJUANG :D @ basecamp Dampok

Aku mengenal berbagai macam karakter orang. Dan itu semua baik. Sebaik-baiknya orang, dia juga memiliki keburukan. Dan seburuk-buruknya orang, dia pasti memiliki kebaikan. Semua itu saling melengkapi seperti dua sisi mata uang. So, just try to pisitive thinking ;)

0 comments on "Tetap Membara "

Post a Comment

 

keep smile n full spirit ^ Copyright © 2009 Paper Girl is Designed by Ipietoon Blogger Template Sponsored by web hosting